Universitas Ngurah Rai yang mengusung konsep Tri Hita Karana menuntun kita untuk selalu bersinergi dengan tiga aspek utama kehidupan yaitu Ketuhanan, Kemanusiaan dan Alam. Mencitai dan menjaga seluruh ciptaan Tuhan yang maha mulia adalah tugas dan tanggungjawab setiap umat manusia. Perbedaan yang ada di ditengah-tengah kita harusnya bukan menjadi penyebab sebuah perpecahan melainkan adalah alasan untuk kita semakin kuat dan Bersatu serta saling melengkapi satu sama lain.
PUSAT STUDI PANCASILA
UNIVERSITAS NGURAH RAI
Jl. Kampus Ngurah Rai No.30, Penatih, Kec. Denpasar Tim., Kota Denpasar, Bali 80238
WA : +62 82146216721
Email: komang.sumerta@unr.ac.id
© 2020 PUSAT STUDI PANCASILA UNIVERSITAS NGURAH RAI